4 ide kemasan basreng unik dan kekinian!!!
Ada banyak jenis kemasan basreng yang bisa kamu pilih. Tetapi umumnya yang banyak dipakai adalah kemasan standing pouch. Selain lebih simpel dan ekonomis. Berikut beberapa ide kemasan basreng standing pouch yang bisa kamu pilih. 1. Kemasan aluminium foil Daya tahan terhadap pancaran sinar matahari dan mempunyai kemampuan mencegah kontaminasi udara dari luar. Dan ada juga beragam variasi nya mulai dari Zipper,Valve,dan kombinasi dari keduanya. 2. Aluminium window Kemasan ini memiliki jendela atau window untuk memperlihatkan produk di dalamnya. 3. Standing pouch aluminium paper Untuk kemasan aluminium paper printing bagian dalamnya dilapisi bahan aluminium foil dengan dilaminasi art paper printing dengan tampilan glossy maupun doff. 4. Kemasan paper craft Kemasan craft alufoil sangat cocok untuk desain kemasan basreng dengan konsep yang simpel dan minimalis. BACA JUGA camilan: - Kerupuk seblak hot jeletot - Ring keju yummy - Snackkerupukseblak Sudah siap punya kemasan basreng yang men